Aneh dan Lucu(Anwarzeno)

ANEH DAN LUCU

Mereka manusia pemakan bangku sekolah
Dididik namun tidak terdidik
Mereka pelaku perhitungan tapi tidak memperhitungkan perlakuan

Mereka orang-orang pemanku pendidikan tapi tidak terdidik
Mereka orang-orang pelakon tata krama tapi lidahnya tak beraturan
Itulah sekelumit tentang mereka
Bukan tentang kami. 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pesan perempuan(Anwarzeno)

DASTER/ANWARZENO

Selamat pagi merah putih(Anwarzeno)